11 Febuari 2020 Microsoft telah mengeluarkan patch untuk memperbaiki kerentanan kritikal yang dimiliki oleh software Microsoft Exchange. Apakah Email server Anda aman?
Apakah mail server anda memakai Microsoft Exchange Server? Apabila iya maka ada baik nya anda melakukan pengecekan ulang apakah Server Email anda rentan terhadap serangan ini.
Pada tanggal 11 Febuari 2020 Microsoft telah mengeluarkan patch untuk memperbaiki kerentanan kritikal yang dimiliki oleh software Microsoft Exchange.
Detail tentang bagaimana kerentanan ini di exploitasi bisa langsung mengunjungi blog dari ZDI (Zero Day Inisiatif) https://www.thezdi.com/blog/2020/2/24/cve-2020-0688-remote-code-execution-on-microsoft-exchange-server-through-fixed-cryptographic-keys
Perlu diketahui juga bahwa kerentanan ini sekarang tengah ramai di exploitasi dan script untuk melakukan exploitasi nya juga sudah tersedia di Github.
1. https://github.com/Ridter/cve-2020-0688
2. https://github.com/Yt1g3r/CVE-2020-0688_EXP
3. https://github.com/Jumbo-WJB/CVE-2020-0688
Berikut link Youtube yang mendemokan bagaimana exploit ini bekerja